Dalam Aksi Damai di tugu Adipura, Mahasiswa menuntut tiga poin penting

DAERAH Lampung Selatan

Lampung Selatan,fajarberita.com – Mahasiswa/i yang tergabung dalam Aliansi Lampung Selatan Bergerak (ALSB) menggelar aksi damai di tugu Adipura kalianda di depan Kantor Bupati Lampung Selatan,Rabu (13-04-2022).

Aksi damai yang dilakukan para mahasiswa ini mentut 3 poin,dimana, mereka menolak adanya kenaikan Bahan Bakar Minyak(BBM),menolak kenaikan PPN dan menolak kenaikan harga sembako.

Disela sela aksi,Dheipa Ariya Fatra selaku Ketua Aksi mengatakan kepada awak media,Kami disini melakukan aksi damai untuk meminta kepada pihak DPRD dan Pemerintah Daerah Lampung Selatan untuk segera menindak lanjuti tuntutan kami.Saatnya rakyat melawan serta berteriak lantang memenita keadilan,tegasnya.

Kami disini untuk mengingat kan,lanjut Dheipa,jika tidak didemo,nantinya bisa memberikan keleluasaan yang luar biasa bagi para petinggi dan pejabat kita didalam mengambil kebijakan.yang akhirnya rakyat lagi yang akan dijadikan korban nya,”maju terus demokrasi Indonesia”. Ucapnya sambil mengangkat tangan

Perlu diketahui,Di dalam orasinya, mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Lampung Selatan Bergerak (ALSB) menegaskan tiga tuntutannya:

Pertama,Dengan naiknya harga BBM jenis pertamax,menyebabkan harga bahan pokok lainnya ikut melonjak.Dimana harga minyak dunia mencapai USD134 per barel, hal ini tidak bisa diterima.

Kedua, kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dari 10 persen menjadi 11 persen terhitung 01 April 2022.

Kedua,dimana minyak goreng mengalami kelangkaan dan mahal, sehingga pemerintah harus mampu mengendalikannya.Mengingat stok kelapa sawit per tahun 2022 berada di angka 50,52 juta ton.

Yang terakhir,naiknya tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dari 10 persen menjadi 11 persen terhitung 01 April 2022.
(Dn/red)

Loading

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *