Terkait proyek reklamasi Pantai Karang Jaya panjang,DPP BPDI menggelar unjuk rasa di dua titik di Bandar Lampung
BANDAR LAMPUNG, Fajar berita.com – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Barusan Pemuda Demokrasi Indonesia (BPDI), menggelar unjuk rasa terkait proyek reklamasi Pantai Karang Jaya, Panjang Kota Bandar Lampung pada, Rabu (11/10). Terpantau awak media, aksi unjuk rasa tersebut terfokus di Tugu Adipura Bandar Lampung dan juga Kantor DPRD Provinsi Lampung. Aksi unjuk rasa itu diikuti […]
Ingin tahu